♥ search ^^

Selasa, 01 Oktober 2013

MACAM-MACAM BUKU DIARY TERUNIK

Macam-Macam Desain & Bentuk Diary Terunik


Buku Harian atau diary adalah catatan kejadian yang kita alami sehari-hari. Kita menulis kejadian yang mengesankan pada hari ini pada buku diary. Fungsi diary adalah sebagai kenangan masa-masa yang pernah kita alami. Bisa juga sebagai momen atau sejarah kehidupan kita.

Seiring dengan perubahan zaman yang terlalu cepat, sehingga perubahan tersebut membuat individu semakin stress entah dengan kariernya atau dengan keluarganya.

Diary atau buku harian pun berubah fungsi dari sekedar menyimpan kenangan menjadi sebuah media untuk mencurahkan perasaan seseorang atas masalah yang dihadapinya. 



Menurut Alice D. Domar, menulis buku harian adalah sebuah langkah untuk mengungkapkan emosi dan perasaan kita dan membantu kita untuk merawat pikiran kita. Juga dengan berkembangnya teknologi, buku harian sekarang tidak hanya di tulis pada secarik kertas, namun juga bisa berupa data di komputer atau notebook bahkan ada yang berupa fasilitas online untuk menulis buku harian di internet.

Nah, bagi teman-teman yang memang sering menorehkan goresan-goresan di buku diary nya, pasti ingin tahu bukan desain-desain buku diary yang unik. Seperti yang kita ketahui, biasanya buku diary di desain menjadi secantik mungkin, apalagi buku diary untuk anak-anak yang sering kita lihat di beberapa toko buku. Entah ada gambar ataupun kemasan yang unik. Kali ini makarioi-art akan memberikan foto-foto diary yang unik-unik, mungkin bisa dijadikan sebagai referensi juga bagi para sahabat yang kreatif.



























Demikianlah macam-macam buku diary yang makarioi-art bisa berikan. Masih banyak ide-ide kreatif yang pastinya tidak kalah uniknya dari yang ada di atas. Semoga postingan kali ini dapat memberikan inspirasi dan dapat dijadikan referensi :) semangat!



6 komentar:

  1. Balasan
    1. Hallo,, :) wahh kalo di indonesia seperti nya limited edition aja, ini cuma inspirasi bagi teman2 yg suka hand made..mungkin km bisa bikin sendiri... tapi emang sih agak ribet..biasanya ini dijual di shop online luar, tapi km searching aja di google..barangkali ada yg jual~

      Thanks ya

      Hapus
  2. Kata kunci untuk searching nih buku harian apa ya? Pengen beli :)

    BalasHapus
  3. Bukunya keren semuaa...
    Kalo di http://dalwoon.com mungkin bisa menambah pilihan buku diary klasik spesial nya...

    BalasHapus

nah, supaya bisa bermanfaat bagi kita semua, gak ada salahnya untuk memasukan ide, dan masukan-masukan yg mungkin bisa admin tampung , supaya bisa saling berbagi.. ^_^